Fisika Dasar - BESARAN SKALAR dan VEKTOR

September 13, 2022 Admin 0 Comments

 Fisika Dasar Pertemuan I

FISIKA DASAR

BESARAN SKALAR dan VEKTOR


1.      Besaran Skalar

2.      Besaran Vektor

 

DEFINISI

1.     Besaran Skalar adalah besaran yang memiliki nilai tapi tidak memiliki arah. Artinya, nilai besaran ini tidak ditentukan dari arahnya. Contoh besaran Vektor misalnya adalah massa, panjang, waktu, kelajuan, suhu, luas, jarak, volume, kerapatan muatan, arus listrik, potensial listrik.

 

2.    Besaran Vektor adalah Besaran Vektor adalah besaran yang memiliki nilai dan memiliki arah. Artinya, nilai dari besaran tersebut ditentukan oleh arah. Contoh besaran Vektor misalnya kecepatan, percepatan, gaya, impuls, momentum, medan magnet, medan listrik, perpindahan, dan tekanan.

ARAH DAN RESULTAN BESARAN VEKTOR

1.       Secara Analitis

2.       Secara Grafis                          

METODE PENYELESAIAN BESARAN VEKTOR

Penjumlahan dan Pengurangan Vektor

Metode penyelesaian vektor secara analitis

1.        Jika terdiri dari 2 gaya  



2.        Terdiri dari beberapa gaya vektor

-       Menguraikan gaya yang membentuk sudut  pada arah sumbu x dan arah sumbu y,

-       Gaya yang sudah berada pada sumbu X dan sumbu Y tidak perlu diuraikan lagi

-       Menjumlahka semua gaya yang mempunyai arah pada sumbu X

-       Menjumlahkan Semua Gaya yang mempunyai arah pada sumbu Y

-       Resultan gaya merupakan penjumlahan  akar kuadrad dari arah gaya pada sumbu X dan sumbu Y

 

Contoh Soal

1.      Terdapat 2 vektor gaya



Solusi, menggunakan rumus


 

2.      Terdapat beberapa Vektor Gaya

 





Arah vektor

 tan α=Fy/Fx

α= arc tan Fy/Fx

Metode penyelesaian gaya vektor secara Grafis

Untuk menentukan  resultan Gaya vector secara grafis dapat dilakukan dengan 2 cara yaitu:

1.      Metode Poligon tertutup

2.      Metode Jejaran Genjang

 

Adapun langkah penyelesaian adalah sebagai berikut:

1.        Menetapkan skala vektor



2.        Melukiskan besar arah vektor



3.        Menggunakan metode Poligon atau jejaran genjang








Contoh 2

 

Menggunakan Metode  Poligon

1.      Menggambarkan gaya vector

2.      Menempatkan kepala vektor ke ekor yang menahan kedua besaran awal dan arahnya


 

3.      Menggambar resultan gaya     


             

4.      Mengukur besar dan arah vektor    




          

 

Mengunakan  Metode Jajaran Genjang



Contoh 3

 


 


 

Contoh Aplikasi Besaran Vektor

Sebuah perahu menyebrangi sungai yang lebarnya 180 m dan kecepatan airnya 4m/s. Bila perahu diarahkan menyilang tegak lurus dengan kecepata 3 m/s tentukan panjang lintasan yang ditempuh hingga ke seberang sungai.



 

Lagkah penyelesaian

1.     Menhitung kecepatan rata-rata

2.     Menghitung waktu tempuh

3.     Menghitung panjang lintasan; S = V.t



Popular Posts